Jika kita menyadari ilmu yang di ajarkan para guru akan terus mengalir menjadi amal yang tetap kita lakukan hingga akhir hayat, maka tak akan sebanding hal itu dengan materi yang telah kita diberikan padanya.
Bila orang tua bisa mendidik anak-anaknya untuk apa mereka menitipkan tanggungjawab itu pada para guru yang toh akan menambah pengeluaran dan dana? Artinya ada peran guru yang tak dapat digantikan oleh orang tua sekalipun.
Jika kita tau bahwa adab terhadap guru membawa keberkahan pada ilmu yang diperoleh, mustahil kita melawan saat diberikan sanksi atas kelalaian dan kesalahan. Toh penegakan sanksi itu sendiri sebuah pendidikan atas tujuan kedisiplinan.
Guru ibarat nafas yang terus ada dalam setiap ilmu. Ia akan ada sepanjang waktu, terus hingga akhir usia bumi.
22112020
#IWANwahyudi
#MariBerbagiMakna #reHATIwan
#InspirasiWajahNegeri
@iwanwahyudi1
@inspirasiwajahnegeri
Komentar
Posting Komentar