”Barang siapa yang menempuh suatu jalan dalam rangka menuntut ilmu maka Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga,” (HR Muslim)
Ini mungkin menjadi salah satu spirit dan energi besar jiwa yang mendorong semua para penuntut ilmu bertebaran keseluruh muka bumi untuk mendalami dan membuka tabir-tabir ilmu yang terserak dijagad raya ini.
Mata air ilmu itu akan terus mengalir dan mengisi setiap pundi-pundi yang ingin dipenuhi, tentunya tidak bisa datang begitu saja. Ada hasrat untuk mengetahui dimana mata air itu mengisi sumur-sumur yang akan membagi isinya. Butuh pengorbanan meraihnya dengan mengusai tehnik menimba air dari sumur tersebut agar bisa masuk dalam pundi-pundi pikiran dan akal kita.
" Semakin kita mendalami sebuah ilmu maka semakin terasa kerdil dan kecil dihadapan luasnya Kekuasaan Sang Pencipta ".
Terimakasih DR. Dudi Iskandar dari BPPT atas kesediannya menjadi sumur ilmu weekend kemarin dan para penimba ilmu di Manajemen Inovasi.
28112017 10:04 Gedung Mandiri
#IWANwahyudi
#MariBerbagiMakna
IG : @iwanwahyudi1
www.iwan-wahyudi.com
www.iwan-wahyudi.net
Komentar
Posting Komentar