96 tahun yang lalu, hampir satu abad silam. H. Agus Salim mengingatkan negeri dan anak bangsanya. Jika negeri ini ingin selamat, jangan ingak-injak keadilan, jangan gadaikan nurani keadilan, jangan jual beli keadilan hingga pengadilan tak ada lagi harga dan derajatnya. Kenapa demikian? karena para hakim-hakimnya bersikap receh, berpikiran kerdil, berjiwa materialis, berpalu kepentingan penguasa, bertoga koruptor dan berneraca timbangan oligarki.
Mahkamah Konstitusi dan Mahkamah Agung adalah lembaga peradilan dimana para hakim seharusnya menunjukkan keagungan dan kebesaran agar memiliki martabat dan derajat yang tinggi. Bukan menjadi boneka kekuasaan dan uang.
#Hakim #Pengadilan #MK #MA #IWANwahyudi #inspirasiwajahnegeri #rehatiwan #Indonesia #daruratindonesia #fyp #fyp
Komentar
Posting Komentar